Karenanya, penggunaan kondom saat melakukan hubungan intim tidak terlalu berpengaruh mencegah penularan virus HPV. Sebab, tak hanya menular melalui cairan, virus ini bisa berpindah melalui sentuhan kulit.Pemeriksaan Pap smear dilakukan dengan cara memasukkan alat (spekulum) ke dalam vagina pasien, kemudian akan di ambil sample sel dengan menggunakan spatula kayu atau plastik. Kemudian sample sel tersebut akan di periksa di laboratorium kemoterapi.
Penyebab Penyakit Kanker Serviks
Penyebab utama kanker serviks adalah
infeksi Human Papilloma Virus (HPV atau virus papiloma manusia). Sekitar
70% kejadian kanker serviks merupakan akibat dari HPV 16 dan HPV 18